Autorise Detailling
Di Autorise Detailing, kami bangga mengubah kendaraan Anda menjadi sebuah karya seni yang berkilau. Dari pembersihan yang teliti hingga detailing yang rumit, kami memastikan setiap inci mobil Anda terlihat sempurna.
Di Autorise Detailing, kami bangga mengubah kendaraan Anda menjadi sebuah karya seni yang berkilau. Dari pembersihan yang teliti hingga detailing yang rumit, kami memastikan setiap inci mobil Anda terlihat sempurna.
Autorise Detailing telah dipercayakan oleh banyak orang untuk menjadi solusi perawatan mobil. Kami menawarkan berbagai layanan detailing yang dirancang untuk memenuhi semua kebutuhan perawatan mobil Anda, mulai dari cuci eksterior dan interior hingga pelindung cat dan perbaikan detail.
Setiap layanan kami dilakukan oleh teknisi berpengalaman yang terlatih untuk menangani berbagai jenis dan model mobil dengan ketelitian yang tinggi.
Profesionalisme
Setiap anggota tim kami telah menjalani pelatihan yang intensif dan memiliki keahlian dalam berbagai teknik detailing mobil
Harga yang Kompetitif
Kami menyediakan berbagai pilihan paket layanan yang terjangkau untuk memastikan bahwa setiap pelanggan dapat merasakan perawatan terbaik untuk mobil mereka
Layanan Pelanggan Responsif
Tim layanan pelanggan kami selalu siap membantu Anda. Kami akan dengan senang hati membantu Anda dengan cepat dan efisien.
Produk Berkualitas Tinggi
Dengan produk berkualitas tinggi, kami dapat memberikan hasil yang lebih tahan lama dan memberikan perlindungan maksimal untuk mobil Anda
DETAILING EKSTERIOR
Layanan detailing eksterior kami mencakup Pencucian Premium menggunakan Foam Lance, Claying & Decontamination, Penghilangan Noda Air, dan Koreksi Cat
DETAILING INTERIOR
Layanan detailing interior kami mencakup pembersihan menyeluruh pada bagian interior yang sulit dijangkau. Semua kulit dibersihkan dan dilindungi menggunakan kondisioner kulit. Vinyl dan semua trim interior lainnya dibersihkan dan dilindungi menggunakan produk perawatan interior
DETAILING AREA MESIN
Layanan detailing area mesin kami 100% aman dan mencakup pembersihan mendalam area mesin, termasuk celah-celah dan area yang sulit dijangkau.
COATING KERAMIK NANO
Paket Coating Keramik Nano kami mencakup 2 lapisan Coating Keramik Nano 9h pada cat bodi. Kaca depan dan semua kaca dilapisi. Velg, Lampu Depan, Chrome dan semua trim eksterior juga dilapisi
STEP 1: PREMIUM WASH
Premium Wash dengan Foam Lance dan Two Bucket Wash Method memastikan mobil Anda bersih sempurna tanpa menimbulkan Swirl Mark
STEP 2: CLAYING & DECONTAMINATION
Semua kontaminan yang tersisa di atas permukaan mobil akan kami bersihkan sebelum memasuki tahap Paint Correction
STEP 3: MULTI STEP PAINT CORRECTION
Paint Correction dengan Rotary & DA Polishing Machine untuk menghilangkan Swirl Mark & Paint Defect sehingga mengeluarkan warna asli & gloss dari mobil Anda
STEP 4: IPA WIPE DOWN
Pengelapan seluruh permukaan mobil dengan Isopropyl Alchohol untuk memastikan bahwa panel sudah sempurna dan bukan hanya tertutupi sementara oleh obat (filler)
STEP 5: NANO CERAMIC COATING APPLICATION
Pengaplikasian Nano Ceramic Coating sebanyak 2 layer untuk menjaga hasil Paint Correction dan meningkatkan Glossiness. Hydrophobic Effect akan membuat mobil menjadi lebih mudah dibersihkan sementara UV Protection akan melindungi mobil Anda dari oksidasi akibat sinar matahari
STEP 6: FINAL QC
2 step QC akan dilakukan oleh tim Detailer dan juga oleh Head Detailer sebelum pengambilan mobil oleh Customer untuk memastikan hasil yang sempurna
Cuci Mobil Premium meliputi:
ALL TYPE | IDR 150.000 |
Paket Hemat Detailing meliputi:
Mobil Kecil | IDR 500.000 |
Mobil Sedang | IDR 600.000 |
Mobil Besar | IDR 700.000 |
Estimasi Waktu | 2 - 3 Jam Kerja |
Garansi | 2 Bulan |
Full Detailing meliputi:
Mobil Kecil | IDR 750.000 |
Mobil Sedang | IDR 850.000 |
Mobil Besar | IDR 1.000.000 |
Estimasi Waktu | 1 Hari Kerja |
Garansi | 2 Bulan |
Layanan ini meliputi:
Mobil Kecil | IDR 1.500.000 |
Mobil All Type | IDR 2.000.000 |
Estimasi Waktu | 2 Hari Kerja |
Garansi | 2 - 3 Tahun |
Sebagai detailing mobil yang memberikan penawaran menarik dan kualitas eksklusif, berikut adalah testimoni pelanggan kami yang menunjukkan kepuasan mereka